Apa sajakah yang dapat saya lakukan dengan IP Public?

Juli 01, 2019

Apa sajakah yang dapat saya lakukan dengan IP Public?

Berikut adalah beberapa kegunaan IP public:

  • Remote FTP access
    Anda dapat menggunakan IP public untuk mengakses FTP (File Transfer Protocol) yang berfungsi untuk tukar menukar file dalam suatu jaringan menggunakan koneksi/jalur TCP (Transmission Control Protocol).
  • Remote security surveillance capabilities
    Dengan menggunakan IP public, Anda juga dapat mengakses surveillance camera/CCTV yang dipasang di rumah Anda dari jarak jauh.
  • SSL sertificate untuk transaksi online
    IP public memungkinkan Anda untuk mengamankan transmisi data melalui situs web sehingga transaksi online menjadi lebih aman.

Selain contoh di atas, masih banyak kegunaan-kegunaan lainnya yang dapat diperoleh menggunakan IP Public.

Note:
MyRepublic hanya menyediakan layanan IP Public, sedangkan setting menggunakan layanan IP Public (remote ftp access, SSL connection, dan lain-lain) dapat dilakukan oleh pelanggan sendiri.